Desain Rumah Minimalis 2 Lantai

Advertisement

Rumah menjadi bagian yang tidak dapat dilepaskan dari kehidupan manusia. Rumah tidak hanya sebagai tempat berlindung penghuninya namun juga mempunyai fungsi yang lebih dari itu. Mempunyai rumah yang nyaman tentu sudah menjadi keinginan yang dimiliki oleh setiap orang. Buat anda yang berencana untuk membangun rumah baru dengan desain sendiri yang anda buat, terdapat hal-hal yang perlu diperhatikan dalam membuat desain rumah minimalis 2 lantai. Dalam artikel kali ini kami akan memberikan informasinya kepada anda.

rumah minimalis 2 lantai sederhana 2013

Rumah yang sederhana sekalipun jika dibangun dengan desain rumah minimalis modern 2 lantai yang baik tetap akan memberikan rasa nyaman untuk dihuni. Tidak hanya nyaman, tampilan interior dan eksterior yang indah pun dapat membuat orang yang datang bertamu ke rumah merasa kagum. Anda tidak harus membangun sebuah rumah yang besar dan megah untuk disinggahi. Pada intinya rumah idaman adalah rumah yang dapat memberikan kenyamanan dan keamanan bagi penghuninya. Sebuah desain rumah minimalis 2 lantai yang tepat dapat memanfaatkan setiap keterbatasan ruang yang ada. Anda tidak akan merasa sesak dengan hunian yang anda miliki walaupun ukurannya tidak terlalu besar. Itu dapat terjadi karena kesan yang ditampilkan dalam interior rumah anda mengesankan luas ruang di dalam rumah anda terasa lebih besar. Hal tersebut dapat dilakukan dengan penggunaan warna cat pada dinding rumah dengan menggunakan warna cerah. Dengan demikian ruang yang sebenarnya tidak terlalu besar pun akan terkesan lebih luas. Selain itu juga buatlah denah rumah yang rapi, tempatkan tiap ruangan dengan baik. Jangan terlalu banyak membuat ruangan pada rumah yang tidak terlalu besar.

Desain rumah minimalis 2 lantai 2013

Seperti dijelaskan sebelumnya, untuk mengesankan ruangan dalam rumah anda terkesan lebih luas dapat dilakukan dengan penggunaan warna cat dinding yang tepat. Gunakan warna cerah untuk interior rumah anda seperti warna putih atau abu-abu. Begitupun dengan tampilan eksterior rumahnya, gunakanlah warna-warna yang tidak mencolok. Tidak perlu menambahkan ornamen yang berlebihan pada desain rumah minimalis 2 lantai. Untuk bagian eksteriornya anda bisa menambahkan ornamen-ornamen secukupnya. Usahakan gunakan ornamen yang terbuat dari kayu atau bermotif kayu.

Desain Rumah Minimalis 2 Lantai

Juga untuk tampilan bagian dalam rumah anda, agar rumah kecil anda tidak terlihat semakin sesak jangan tempatkan terlalu banyak ruangan di dalam rumah. Prioritaskan ruangan-ruangan yang memang anda butuhkan dalam desain rumah minimalis 2 lantai. Seperti halnya penggunaan ornamen kayu di bagian luar rumah, untuk tampilan interior rumah juga diusahakan menggunakan keramik yang bermotif kayu untuk lantainya. Penggunaan motif keramik seperti demikian tadi dapat membuat suasana rumah minimalis 2 lantai anda lebih asri.

Advertisement
Desain Rumah Minimalis 2 Lantai | Mario Agung Dewantara | 5

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.